bgibola 1 live

keluaran macau jam 13 - Sempat Ditutup

2024-10-08 06:25:33

keluaran macau jam 13,naga mas sdy hari ini,keluaran macau jam 13

Jakarta, CNBC Indonesia- Jalan Tol Ciawi-Sukabumi Seksi II ruas Cigombong-Cibadak pada km 64+600 dan km 66+200 kembali dibuka dan bakal beroperasi normal. Setelah sempat ditutup karena longsor-ambles pada 3 April lalu.

Mengutip situs resmi Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian Pekerjaan dan Perumahan Rakyat (PUPR), jalan tol yang menghubungkan Bogor-Ciawi-Sukabumi (Bocimi) ini telah dioperasikan fungsional tanpa tarif pada 24 September 2024.

"Kami telah menerima laporan mengenai penanganan longsor dari Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) PT Trans Jabar Tol (TJT). Dan setelah dilakukan peninjauan lapangan oleh Ditjen Bina Marga dan BPJT serta telah diterbitkan rekomendasi dari Ditjen Bina Marga, maka Ruas Jalan Tol Ciawi-Sukabumi Seksi II dapat mulai dioperasikan tanpa tarif pada tanggal 24 September 2024," kata Kepala BPJT Miftachul Munir, dikutip Jumat (27/9/2024).

Bakal Dikenakan Tarif

Sementara itu, TJT dalam unggahan di akun Instagram resmi mengumumkan, Seksi 2 ruas Cigombong-Cibadak mulai dioperasionalkan secara fungsional tanpa tarif mulai jam 17:55 WIB, 24 September 2024.

Disebutkan, pengoperasionalan fungsional tanpa tarif telah diberlakukan selama 8 bulan pada 6 Agustus 2023 sampai 21 April 2024.

"Dengan beroperasionalnya kembali Seksi 2 Cigombong-Cibadak secara fungsional, perjalanan dari dan menuju wilayah Sukabumi kembali lebih cepat," tulis @/transjabartol

"Berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor: 1661/KPTS/M/2024 Tentang: Penetapan Golongan Jenis Kendaraan dan Besaran Tarif Tol Jalan Tol Ciawi - Sukabumi Seksi II (Cigombong-Cibadak), maka dalam waktu dekat Seksi 2 ruas tol Ciawi-Sukabumi dari Cigombong menuju Cibadak akan diberlakuan tarif," tambah @/transjabartol.

Baca:
Tol Trans Sumatera Tambah Panjang Lagi 15,4 Km, Sumsel Tembus Jambi!

Jakarta-Sukabumi Jadi Cuma 2,5 Jam

Seperti diketahui, Jalan Tol Ciawi-Sukabumi Seksi II ruas Cigombong-Cibadak sempat ditutup selama penanganan longsor. Sehingga, kendaraan yang melintas dari Sukabumi menuju Ciawi atau sebaliknya harus masuk/ keluar melalui Gerbang Tol Cigombong, lalu dilanjutkan kembali menggunakan jalan arteri.

Kementerian PUPR sebelumnya menargetkan TJT menyelesaikan penanganan secara permanen sebelum akhir tahun.

Jalan Tol Ciawi-Sukabumi memiliki total panjang 54 km yang terbagi menjadi 4 Seksi, yaitu Seksi 1 Ciawi-Cigombong sepanjang 15,35 km dan sudah beroperasi sejak Desember 2018 lalu.

Lalu, Seksi 2 Cigombong-Cibadak sepanjang 11,90 km, juga telah resmi beroperasi sejak Agustus 2023 lalu.

Sementara Seksi 3 Cibadak-Sukabumi Barat sepanjang 13,70 km saat ini sedang dalam konstruksi dengan progres 11,56km.

Dan, Seksi 4 Sukabumi Barat-Sukabumi Timur sepanjang 13,05 km, saat ini sedang dalam tahap persiapan.

Baca:
Bandara Nusantara & Tol Beres Akhir 2024, Waktu Tempuh ke IKN 15 Menit

Menurut BPJT, Jalan Tol Ciawi-Sukabumi yang sudah terhubung dari Ciawi hingga Cibadak ini dapat memangkas waktu tempuh perjalanan lebih cepat.

Sehingga perjalanan dari Jakarta ke Sukabumi hanya butuh waktu 2-2,5 jam, dari sebelumnya harus 4-5 jam melewati jalan arteri melewati jalur kemacetan seperti Cicurug, Parungkuda dan Cibadak.

"Kehadiran Jalan Tol Ciawi-Sukabumi memiliki peran penting dalam mempersingkat waktu tempuh perjalanan dari Jakarta menuju ke Sukabumi. Serta mengurangi kemacetan pada jalan nasional Bogor-Sukabumi," pungkas Miftachul .

[Gambas:Instagram]




(dce/dce) Saksikan video di bawah ini:

Rincian Daftar Tarif Tol Dalam Kota Yang Bakal Naik

iframe]:absolute [&>iframe]:left-0 [&>iframe]:right-0 [&>iframe]:h-full">Next Article Soal Tarif Jalan Tol, Pemerintah Dinilai Masih Tak Konsisten