bgibola 1 live

erek banteng - Bos Amman Mineral (AMMN) Borong 105 Juta Saham di Harga Rp 9.631

2024-10-08 00:18:10

erek banteng,www.topboss.com login,erek banteng

Jakarta, CNBC Indonesia -Presiden Direktur PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMN) Alexander Ramlie telah melakukan transaksi pembelian dan penjualan saham dengan dua kali transaksi.

Mengutip keterbukaan infomasi Bursa Efek Indonesia (BEI), pada tanggal 25 September 2024, Ia membeli saham AMMN sebanyak 105.408.800 saham saat harga saham berada di level Rp9.631 per saham.

Sehingga, kepemilikan Alexander Ramlie pada saham AMMN menjadi 386.989.920 lembar dari sebelumnya sebanyak 281.581.120 lembar saham.

Baca:
IHSG Ambruk, Asing Kompak Buang Saham-Saham Ini

Adapun tujuan pembelian saham tersebut investasi pribadi berupa kepemilikan secara langsung.

Sebelumnya, pada tanggal 20 September 2024, Ia menjual saham AMMN sebanyak 117.000.000 lembar di harga Rp9.833 per saham.

Penjualan saham tersebut dilakukan secara tidak langsung melalui Miracle Milestone Limited sebanyak 409.500.000 saham, SAJIR 9 LLC sebanyak 4.185.683.890 saham, Fennel Field LLC sebanyak 337.500.000, dan Charing Cross Holdings sebanyak 81.000.000.


(ayh/ayh) Saksikan video di bawah ini:

Video: Cukai Rokok Batal Naik, Simak Pergerakan Saham Emitennya!

iframe]:absolute [&>iframe]:left-0 [&>iframe]:right-0 [&>iframe]:h-full">Next Article Ada Transaksi Nego Rp 17 T di Saham AMMN, IHSG Malah Koreksi Tipis