bgibola 1 live

forum syair toto - Sukses Industri Rumahan Keripik Tempe Rohani Berkat Dukungan BRI

2024-10-07 23:36:21

forum syair toto,mimpi di cabut uban,forum syair totoJakarta, CNN Indonesia--

Berawal dari industri rumahan, Maria Ulfa berhasil membesarkan usaha keripik tempe yang diberi nama Keripik Tempe Rohani hingga menjadi salah satu merek oleh-oleh khas dari Malang, Jawa Timur terkenal.

Berdiri pada 1988, Keripik Tempe Rohani merupakan hasil kerja keras orang tua Maria. Saat itu, seluruh proses produksi hingga pemasaran dilakukan dari rumah.

"Alhamdulillah dari tahun ke tahun semakin meningkat, sampai di tahun 2011 itu kami ada kesempatan dan rezeki untuk punya outlet di pinggir jalan raya. Dari situ, alhamdulillah Rohani semakin dikenal," tutur Maria.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

BRIUsaha oleh-oleh Keripik Tempe Rohani di Malang, Jawa Timur. (Foto: Arsip BRI)

"Selain itu, kami mengikuti perkembangan zaman. Kalau dulu pemasaran hanya offline, sekarang ada online juga. Di channel-channel penjualan online kami ada semua. Supaya kita nggak ketinggalan zaman dengan anak muda sekarang," katanya.

Maria mengungkapkan, keluarganya memutuskan mengajukan pinjaman KUR ke BRI untuk mengembangkan bisnis pada 2011. Pinjaman itu diterima sejak Keripik Tempe Rohani memiliki outlet.

Modal dari BRI itu digunakan untuk mengisi toko, seperti display dan perlengkapan operasional toko lainnya. Maria mengaku bersyukur mendapatkan modal dari BRI untuk mengembangkan usaha.

Sebagai UKM binaan Rumah BUMN, Keripik Tempe Rohani turut mendapatkan banyak fasilitas yang mendukung kemajuan usaha, seperti pendampingan.

"Kami ada kesempatan bisa diajak pameran, kami sempat ikut event Pesta Rakyat Simpedes BRI. Sempat juga produk kami dibawa BRI ekspor ke Meksiko, kalau enggak salah. Selain itu kalau ada kelas-kelas bisnis dari Rumah BUMN, diundang juga supaya bisa lebih upgrade dengan ilmu bisnis," papar Maria.

Pada momen tertentu seperti Ramadan dan periode Lebaran, permintaan akan produk Keripik Tempe Rohani pun meningkat drastis sampai sekitar 60 persen.

Sepanjang Ramadan, nyaris tak ada libur bagi Keripik Tempe Rohani. Mereka harus melayani permintaan tinggi dari wisatawan, reseller, toko oleh-oleh, hingga instansi yang sudah jadi langganan.

"Sebelum H-7 itu sudah kami tuntaskan pesanan reseller dan kami distribusikan, setelah itu kami bisa fokus di penjualan retail di toko. Jumlah pengunjung mulai meningkat di toko H-7 Lebaran. Kalau masih awal-awal puasa masih sepi, jadi bisa kita fokuskan pada orderan reseller itu," kata Maria.

Ke depannya, Maria berharap akan datang lagi ajakan mengikuti event BRI, baik pameran maupun pembinaan dari Rumah BUMN.

Pada kesempatan berbeda, Direktur Bisnis Mikro BRI Supari menyatakan bahwa dalam penyaluran pembiayan kepada UMKM, BRI selalu mengedepankan pendampingan dan pemberdayaan guna mendorong peningkatan kapabilitas pelaku usaha.

"BRI selalu konsisten dalam memberikan dukungan permodalan bagi pelaku UMKM dan memberikan pendampingan dan pemberdayaan kepada nasabah. Cerita produsen sekaligus pelaku UMKM Keripik Tempe Rohani Malang ini menjadi salah satu contoh bagaimana pendampingan dan pemberdayaan yang kami berikan dapat mendorong pelaku UMKM naik kelas," kata Supari.

(rea/rir)